
Kegiatan Penguatan Kompetensi Pengawas Sekolah oleh Dirjen GTK di Sanggau 2018
Kompetensi yang hendak dicapai melalui materi Pengelolaan Tugas Pokok dan Fungsi Pengawas Sekolah pada Diklat
Fungsional Calon Pengawas Sekolah ini
adalah agar peserta diklat memiliki pemahaman yang
komprehensif tentang Ketentuan Tugas Pokok Pengawas Sekolah, Program
Pengawasan, Pelaksanaan Program Pengawasan, Evaluasi Hasil Pelaksanaan
Pengawasan, dan Pembimbingan dan
Pelatihan Profesional Guru/Kepala Sekolah
![]() |
Kunjungan Pengawas Sekadau ke SMAN 2 Semarang |
![]() |
RAKERNAS APSI , JAKARTA 2018
|
Tidak ada komentar:
Posting Komentar